JavaScript is required to view this page. Hasil Kerajinan Asli Tapin

Jumat, 27 Agustus 2010

Hasil Kerajinan Asli Tapin

Hasil Kerajinan Dari Margasari Candi Laras Selatan Kabupaten Tapin Kalimantan Selatan Indonesia.

Di Kabupaten Tapin terdapat kawasan yang luasannya 730,48 km2 atau sebesar 27,04% dari keseluruhan luas Kabupaten Tapin. Desa yang tergolong terpencil yang terletak di Kalimantan Setatan, tepatnya di Desa Margasari Kac. Candi Laras Selatan Kab. Tapin kini mulai berhias menjadi kota Margasari Baru dibawah pimpinan Bupati Tapin, Drs.Idis Nurdin Halidi, MAP. Dan uniknya masyarakat setempat disamping bekerja sebagai petani dan berkebun mereka juga memiliki keterampilan membuat sebuah anyaman. Mengingat dikawasan itu tumbuh subur bahan rotan atau biasa disebut purun.
Diblog ini warga masyarakat mencoba memperkenalkan barang/produk Kerajinan yang dibuat oleh Tangan-Tangan Terampil Penduduk Desa Margasari Semoga Bermanfaat bagi anda.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar